Pandemi Covid 19 yang terjadi di seluruh dunia tentunya sangat berpengaruh pada cara manusia dalam beraktivitas. Ada begitu banyak kegiatan yang secara terpaksa harus dilakukan di rumah, salah satunya adalah pembelajaran daring di rumah. Belajar daring bahkan sekarang ini sudah menjadi trend karena bisa dijadikan alternatif pembelajaran di segala kondisi.

Ada banyak manfaat belajar daring di rumah yang bisa diperoleh anak dan juga para pendidik. Berikut beberapa manfaat pembelajaran daring :

  1. Meningkatkan Perilaku Disiplin dan Tanggung Jawab Anak
  2. Melatih Kemampuan Koordinasi Serta Motorik Anak
  3. Membantu Anak Bersikap Fleksibel
  4. Proses Belajar Lebih Efisien
  5. Bisa Menambah Rasa Percaya Diri Pada Anak
  6. Meningkatkan Literasi Anak
  7. Lebih Mudah didokumentasikan
  8. Bisa Mempercepat Penyampaian Pelajaran

Pembelajaran daring di rumah merupakan proses belajar mengajar dengan memakai internet serta media digital untuk menyampaikan materi. Metode ini dianggap lebih cocok untuk Generasi Era Revolusi Industri 4.0  sekarang ini yang memang sudah akrab dengan produk teknologi. Ini menjadi bentuk digitalisasi pada dunia pendidikan yang tentu bisa memberikan banyak manfaat bagi anak.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *